Jumat, 13 Mei 2022

 Jangan lupa berbahagia...

Kalimat itu sering terdengar oleh telinga kita akhir² ini...

Pesan moral yang cukup bagus, dikala pandemi melanda Dunia ...

Namun jangan lupa ...

Ada yang lebih penting lagi dari Kalimat itu ...

Yakni...

Biasakan berBahagia saat sendiri dan ber-khalwat dengan Allah ... 

Karena besok kita hanya sendiri di ALAM KUBUR dalam waktu yang sangat lama ... 

Yaitu berbahagia ketika sedang berkhalwat dengan Allah saja...

Baik itu ketika sedang shalat malam, shalat dhuha, i’tikaf, sebelum tidur, sendirian di motor atau mobil...

Perhatikan hadits di mana seseorang merasa bahagia tatkala sendiri (berkhalwat dengan Allah), dia menangis bahagia karena terharu akan kasih sayang dan rahmat Allah yang begitu luas padanya, padahal ia adalah seorang pendosa. Atau dia menangis takut kepada Allah, takut Allah tidak memperhatikannya di dunia dan lebih-lebih di akhirat yang kita sangat butuh ampunan dan kasih sayang Allah...

Subhanallah...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar